Rapat mediasi diadakan 3 bulan sekali, dengan peserta perwakilan dari anggota KKTS, Pengurus, Pengawas dan Konsultan.
Rapat mediasi terakhir dilaksanakan pada tanggal 05 Nopember 2016 yang dihadiri oleh 26 anggota mediasi.
dengan hasil rapat antara lain :
- 1. Laporan Perkembangan usaha KKTS
Secara umum, perkembangan usaha KKTS sudah cukup baik, tapi yang menjadi cacatan adalah turunnya pendapatan dari KKTS Trans, yang disebabkan oleh menurunnya jumlah order pengiriman dan turunnya harga / ongkos angkut.
- 2. Progres Program Kerja Pengurus KKTS Tahun 2016
- Secara umum, progres program kerja sudah on schedule. Progres yang dikejar selanjutnya adalah pemberian bonus akhir tahun kepada anggota agar on schedule.
- Website Koperasi Karyawan Trias Sentosa sudah on line dengan domain www.kktrias.com
- 3. Laporan Audit BP
- Hasil Audit Unit Simpan Pinjam
ü Sudah cukup baik.
- Hasil Audit Toko Waru dan Hasil Audit Toko Krian
ü secara keseluruhan sudah bagus dan ada peningkatan.
ü Perlu peningkatan pelayanan dan penataan barang toko.
- 4. Pemilihan Panitia perubahan ART tentang tatacara pemilihan Pengawas dan pengurus.
Panitia Perubahan ART :
- Ketua : Suparno
- Sekretaris : Solikan
- Anggota : Tugi Subiantoro
- Anggota : Supriyanto
- Anggota : Supaji
- Anggota : Ida Sri Utami
- Anggota : Slamet Prayitno
- Anggota : Nursaid
- Anggota : Eko Saifudin
- Anggota : Haryudi
- Anggota : Gunaryanto
- Anggota : Arif Rahman Munir
- Anggota : Nanang Sugianto
Targetnya pada Rapat Mediasi Q4 / RAB, tim sudah selesai dengan hasil pembahasannya.
- 5. Saran dan masukan Dari anggota Mediasi
- Penambahan aset untuk KKTS Trans / rent cars.
- Seragam untuk anggota mediasi agar dianggarkan untuk tahun 2017
- Stok opname toko, diusahakan diluar jam kerja agar tidak mengganggu pelayanan.
- Budget untuk dana kesejahteraan anggota pada akhir tahun 2016, dirubah dari budget awal Rp.500 juta menjadi Rp.750 juta.